Recent Posts

Sejarah dan Pentingnya Obat Monoklonal Antibodi Untuk Tingkatkan Kekebalan Tubuh

roche-monoklonal

GudangIlmuFarmasi – Situs resmi perusahaan besar farmasi yang berbasis di Swiss, Roche memberikan gambaran audio visual terkait sejarah dan pentingnya Terapi Monoklonal Antibodi saat ini. Oleh karenanya, apoteker sebagai ahli obat wajib mengetahui sejarahnya. Antibodi Monoklonal (Mabs) adalah antibodi yang dibuat oleh sel-sel kekebalan tubuh yang identik, hasil kloning dari sel …

Read More »

Top 10 Inovasi Perawatan Kesehatan yang Bisa Mengubah Masa Depan

inovasi pelayanan kesehatan

GudangIlmuFarmasi – Baru-baru ini, The Wall Street Journal merilis hasil survei dari lembaga The Deloitte Center for Health Solutions terhadap eksekutif di seluruh sistem perawatan kesehatan di Amerika untuk mengidentifikasi inovasi yang menurut mereka paling mungkin untuk mengubah industri perawatan kesehatan saat ini dan masa depan. 10 inovasi ini memiliki potensi untuk mengubah …

Read More »

Begini Proses Penyebaran Resistensi Antibiotik yang Bersumber dari Hewan Ternak

resitensi-antibiotik

GudangIlmuFarmasi – Badan kesehatan dunia (WHO) meprediksikan resistensi antibiotik menjadi masalah global jika tidak ditangani dengan serius. Oleh karenanya, WHO telah mencanangkan pekan kesadaran penggunaan antibiotik pada 14 – 20 November 2016. Beberapa negara mulai mengingatkan kepada pengguna antibiotik agar mencegah terjadinya resistensi antibiotik. Salah satu sumbernya yang banyak tidak …

Read More »

Berapakah Besaran Gaji Apoteker Tahun 2016 di Amerika?

gaji-amerika

GudangIlmuFarmasi – Departemen Tenaga Kerja Amerika telah merilis upah minimum di Amerika adalah $7.25 setiap jam, sedangkan pada tahun 2015, penghasilan terendah seorang apoteker sebagai staf apotek adalah $ 56.69 perjam, atau hampir 8 kali lipat upah minimum regionalnya. Gaji apoteker di Amerika tahun 2015 Untuk manajer tim, dan apoteker klinis mendapatkan bayaran tertinggi …

Read More »

5 Tips Untuk Mendukung Program Ramah Lingkungan “Go Green” di Apotek

ramah lingkungan

GudangIlmuFarmasi – Konsep “Go Green” menjadi isu hangat akhir-akhir ini, banyak para komunitas di tanah air termasuk para pejabat daerah mulai mengkampanyeukan berbagai program kegiatan demi menjaga dan melestarikan lingkungan yang lebih indah, bersih, sehat, hijau dan mengurangi dampak Global Warmning. Tidak terkecuali bagi para Apoteker terutama di Apotek, ada beberapa tips …

Read More »

Tabel Periodik Unsur Kimia Bergambar Unik Ini Cocok Untuk Mahasiswa Farmasi

periodik

GudangIlmuFarmasi – Ketika lulus SMA, bukan berarti harus melupakan tabel periodik unsur kimia yang telah hafal di luar kepala. Karena di jenjang berikutnya ketika menjadi mahasiswa Farmasi akan berhadapan dengan pelajaran Kimia lanjutan seperti Kimia Organik, Kimia Anorganik, Kimia Analisis Farmasi, Kimia Medisinal, dan lainnya. Oleh karenanya, tetap mengingat tabel …

Read More »

Saran Apoteker Terkait Dermatitis Atopik : Kulit Kering, Gatal, atau Eksim?

Atopik dermatitis

GudangIlmuFarmasi – Tidak ada seorangpun yang ingin memiliki kulit kering, bersisik, atau gatal. Hal tersebut menjadi suatu masalah yang mungkin terjadi terkait dengan cuaca dingin atau kering, atau hanya membutuhkan pelembab, akan tetapi juga dapat menjadi tanda kelainan medis yang disebut dermatitis atopik. Debra Sierka, PharmD, seorang apoteker dan juga Medical Affairs …

Read More »

10 Alasan Kuat Mengapa Harus Khawatir Terhadap Resistensi Antibiotik

GudangIlmuFarmasi – Badan kesehatan dunia (WHO) mencanangkan pekan kesadaran penggunaan antibiotik pada 14 – 20 November 2016 dengan tujuan untuk mencegah terjadinya peningkatan resistensi antibiotik secara global. Lalu mengapa WHO khawatir terhadap masalah resistensi antibiotik ini, berikut adalah “10 Alasan Kuat Mengapa Harus Khawatir Terhadap Resistensi Antibiotik” disadur dari situs resmi …

Read More »

Kisah Peneliti Ahli Imunologi di Dunia Menemukan Obat Untuk Penyakit Autoimun

GudangIlmuFarmasi – Sistem kekebalan tubuh manusia merupakan jaringan yang kompleks dari sel-sel dalam tubuh yang bekerja sama untuk melindungi kita dari kuman berbahaya. Namun, pada beberapa orang, sel-sel ini dapat mengalami kegagalan fungsi (atau ‘serba salah’) dan mulai menyerang jaringan sehat yang mengarah ke penyakit autoimun yang dapat memiliki dampak besar pada pasien …

Read More »

Jumlah Program Studi dan Mahasiswa Kesehatan, Serta Sebarannya di Indonesia

infografis

GudangIlmuFarmasi – Pusat Data dan Informasi IPTEK DIKTI Kemristekdikti (PDDikti) melalui situs forlap.dikti.go.id beberapa waktu lalu membuat infografis terkait jumlah program studi yang mewadahi kesehatan. Berdasarkan Renstra Kementrian Kesehatan 2015-2019 bahwa untuk meningkatkan pelayanan kesehatan di Rumah Sakit (RS) masih menghadapi kendala kekurangan tenaga kesehatan di RS, sehubungan dengan itu, …

Read More »

Hari Kesehatan Nasional Pertama Kali Diperingati Oleh Presiden Soekarno

GudangIlmuFarmasi -Setiap tanggal 12 November diperingati sebagai Hari Kesehatan Nasional (HKN). Namun, Tahukah anda? bahwa HKN pertama kali dirayakan oleh Presiden Soekarno dimana waktu itu penyakit Malaria menjadi pusat perhatian pemerintah. Berikut adalah sejarah HKN dikutip dari situs promkes Kemenkes RI : Hari Kesehatan Nasional Pertama Kali Diperingati Oleh Presiden …

Read More »

5 Hal yang Harus Diketahui Tentang Keamanan Obat “Pharmacovigilance”

GudangIlmuFarmasi – Pharmacovigilance, istilah yang sering terdengar di dunia kesehatan. Royal Pharmaceutical Society (RPS), Inggris memberikan 5 hal yang harus diketahui oleh para tenaga kesehatan, praktisi industri farmasi dan juga pasien terkait Pharmacovigilance. RPS adalah badan yang bertanggung jawab atas kepemimpinan dan dukungan dari profesi kefarmasian di Inggris 1. Apa itu pharmacovigilance? Organisasi Kesehatan …

Read More »

Apoteker Harus Tahu Interaksi Obat Diabetes yang Harus Dihindari

diabetes

GudangIlmuFarmasi – Pasien dengan diabetes memiliki pilihan rejimen terapi yang lebih kompleks dibanding lainnya, sehingga apoteker harus memberikan perhatian khusus untuk interaksi obat yang potensial dengan agen antidiabetes. Interaksi obat dapat menurunkan khasiat obat atau meningkatkan toksisitas, beban rejimen terapi yang lebih besar dan membutuhkan kepatuhan pasien serta menambah efek samping. Penelitian sebelumnya telah menunjukkan …

Read More »

Mengenal Penyakit Juvenile arthritis, Penyebab, Jenis, Gejala dan Pengobatannya

GudangIlmuFarmasi – Juvenile idiopathic arthritis (JIA), juga dikenal sebagai juvenile rheumatoid arthritis (JRA), adalah bentuk paling umum dari artritis pada anak-anak dan remaja. Juvenile dalam konteks ini berarti remaja sebelum usia 16, idiopatik mengacu pada suatu kondisi tanpa penyebab yang ditetapkan, dan arthritis adalah peradangan pada sendi sinovium. JIA adalah, …

Read More »